ANALISIS HASIL PENGUJIAN NON DESTRUCTIVE TEST (NDT) DRILL PIPE API 5 DP 3-½” 13,3 G-2
DOI:
https://doi.org/10.53026/prosidingsntem.v4i1.446Keywords:
drill pipe, magnetic particle inspection, non destructive test, visual testAbstract
Non Destructive Test (NDT) merupakan uji evaluasi material tanpa menyebabkan kerusakan terhadap material yang akan dilakukan uji. Pipa bor dengan spesifikasi API 5DP 3-1/2” 13,3 G-2 sebelum digunakan dalam operasi pengeboran perlu dilakukan uji NDT. Metode NDT yang digunakan untuk uji yaitu visual test dan Magnetic Particle Test (MPT). Hasil pengujian menunjukkan bahwa beberapa pipa bor mengalami kerusakan perlu dilakukan reparation pada bagian box. Pipa bor yang terdapat kerusakan perlu dilakukan grinding dan recut of box. Beberapa pipa bor juga memerlukan pelapisan ulang hardbading untuk mencegah keausan lebih lanjut. Pipa bor yang mengalami kerusakan parah seperti retakan tidak dapat digunakan untuk operasi pengeboran. Analisis data NDT pada pipa bor dilakukan sesuai dengan standar spesifikasi DS-1.