UPAYA PENINGKATAN EFISIENSI FURNACE F-14- 001 MELALUI PENGURANGAN PENGGUNAAN FUEL GAS DENGAN METODE HEAT ABSORBED DAN HEAT LOSS DI UNIT HVU II PT. X

Authors

  • Ajeng Ar Rayhaani Cindy Hartono Politeknik Energi dan Mineral Akamigas
  • Chika Adelia Politeknik Energi dan Mineral Akamigas
  • Muhammad Jaggu Ardhana Politeknik Energi dan Mineral Akamigas
  • Refuji Nur Hakikie Politeknik Energi dan Mineral Akamigas
  • Tun Sriana Politenik Energi dan Mineral Akamigas

DOI:

https://doi.org/10.53026/prosidingsntem.v4i1.374

Keywords:

Fuel Gas, Furnace, Optimasi

Abstract

Unit High Vacuum Unit (HVU) II di PT. X berfungsi untuk memisahkan fraksi-fraksi berdasarkan perbedaan trayek didih dan tekanan vakum. Furnace F-14-001 adalah salah satu peralatan utama dalam unit ini yang berperan penting dalam meningkatkan suhu long residue ke suhu operasi yang diinginkan. Proses pemanasan dalam Furnace F-14-001 menggunakan panas hasil dari pembakaran dual fuel, yaitu fuel gas dan fuel oil. Berdasarkan data design Inlet Temperature (CIT) sebesar 148-272℃ dan Outlet Temperature (COT) sebesar 350-418℃. Setelah dilakukan pengamatan didapatkan nilai CIT dan COT sebesar 244,50-469,40℃ dan 345,80-654,80℃. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa efisiensi Furnace F-14-001 berkisar 83,98% hingga 88,77%. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi dengan mengurangi penggunaan fuel, khususnya fuel gas. Hasil optimasi menunjukkan bahwa fuel oil dapat digunakan sebesar 3 T/D, sedangkan fuel gas dapat diminimalkan hingga 3,25% lebih kecil dari penggunaan rata-rata bulan Januari 2023. Dengan demikian, total biaya konsumsi penggunaan bahan bakar dapat dihemat hingga 14,2% yaitu sebesar Rp. 25.952.448.053,238 per tahun. Hal ini menandakan perlunya penyesuaian lebih lanjut untuk mencapai kinerja optimal furnace dan efisiensi energi yang lebih baik.

Downloads

Published

2025-01-10

How to Cite

Hartono, A. A. R. C., Adelia, C., Ardhana, M. J., Hakikie, R. N., & Sriana, T. (2025). UPAYA PENINGKATAN EFISIENSI FURNACE F-14- 001 MELALUI PENGURANGAN PENGGUNAAN FUEL GAS DENGAN METODE HEAT ABSORBED DAN HEAT LOSS DI UNIT HVU II PT. X. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Energi Dan Mineral , 4(1), 1225–1237. https://doi.org/10.53026/prosidingsntem.v4i1.374

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)